Sabtu, 05 Oktober 2013

Keuntungan dan Kerugian bentuk sebuk

  • SERBUK

    Serbuk adalah campuran kering bahan obat atau zat kimia yang dihaluskan untuk pemakaian dalam secara oral atau untuk pemakaian luar.

    Sebuk dibagi menjadi 2 bagian yaitu :
    - Pulvis      = serbuk yang tidak terbagi - bagi.
    - Pulveres  = sebu yang dibagi dalam bobot yang kurang sama dengan yang dibungkus kertas peramen.

    Keuntungan bentuk serbuk 
    1. Lebih mudah terdispersi dan lebih mudah larut daripada sediaan yang dipadatkan.
    2. Lebih mudah ditelan anak atau orangtua daripada sediaan kapsul dan tablet.
    3. Obat yang tidak stabil dalam suspensi atau larutan air dapat dibuat dalam bentuk serbuk.
    4. Dokter lebih leluasa dalam memilih dosis yang sesuai dengan keadaan penderita.

    Kerugian bentuk serbuk
    1. Tidak tertutupnya rasa dan bau yang tidak enak ( Pahit, sepet, lengket, amis ).
    2. Terkadangna menjadi lembab dan basah pada penyimpanan.

  • Persyaratan Serbuk
    - Kering
    - Halus
    - Homogen
    - Memenuhi Uji Keseragaman bobot.
      ( Seragam dalam bobot ) untuk yang mempunyai DM > 80%
    - Memenuhi Uji Keseragaman kandungan.
       Berlaku untuk pulveres yang mengandung obat keras, narkotika dan psikotropika.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar